
Infokomcenter - Keinginan pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan guru dengan mempekerjakan PPPK tidak mudah. "Teman-teman P1 yang diangka PPPK banyak yang mengeluh TPG-nya tidak bisa keluar begitu diangkat ASN PPPK," kata Heti Kustrianingsih, Ketum Forum Guru Honorer Negeri Lulus Passing Grade Seluruh Indonesia (FGHNLSPI) kepada JPNN.com, Sabtu (25/5).
Lihat artikel...